Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI?

Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI? - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI? telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI?

link : Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI?

Motobalapan | Berita Vlova - Metrotvnews.com: Lenovo berencana mengganti VIBE Pure UI Android karyanya, dengan versi murni dari sistem operasi mobile Google pada smartphone karyanya di masa mendatang. Rencana ini akan diterapkan pada ponsel cerdas terbarunya, K8 Note.

Rencana tersebut diungkapkan oleh Head of Marketing Lenovo India, Anuj Sharma, pada wawancara yang bersama Gadget 360. Menurut Sharma, keputusan tersebut didorong oleh permintaan konsumen.

Sebagian besar konsumen, disebut Sharma, lebih memilih versi murni Android dibandingkan UI karya Lenovo. Sharma juga mencatat, pergantian ke Android versi murni akan memungkinkan pengguliran update lebih baik kepada smartphone Lenovo.
Pengguliran update tersebut termasuk Android O yang akan hadir beberapa waktu setelah Google merilis versi akhir dari sistem operasi tersebut pada akhir tahun ini. Menggunakan Android versi murni juga disebut tidak hanya akan dihadirkan pada perangkat Lenovo mendatang.

Rencana ini juga disebut juga akan diimplikasikan kepada perangkat bermerek Motorola, yang resmi diakusisi Lenovo pada tahun 2014 lalu. Namun, ini bukanlah hal baru bagi Motorola, mengingat ponsel cerdasnya telah menggunakan versi murni Android sejak generasi pertama Moto X.

Sementara itu di pasar Indonesia, Motorola resmi menghadirkan ponsel cerdas penerus Moto E3 Power, yaitu Moto E4 pada Rabu lalu. Moto E4 yang hadir dengan bodi berbalut bahan metal ini ditawarkan dengan harga terjangkau, yaitu Rp1,8 juta....


Sumber : http://ift.tt/2hymdY1

Demikianlah Artikel Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI?

Sekianlah artikel Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI? kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Beralih ke Android Murni, Lenovo Bakal Buang VIBE UI? dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/08/beralih-ke-android-murni-lenovo-bakal.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :