Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan

Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan

link : Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan

Motobalapan | Berita Vlova - Metrotvnews.com: Berpergian menggunakan mobil idaman yang baru dibeli pasti menyenangkan. Namun nahas bagi Greg Ellingson yang mengalami kecelakaan. Honda Civic Type-R miliknya yang baru saja diambil dari dealer ditabrak hingga hancur.

Kejadian berawal setelah Ellingson terbang dari Philadelphia ke Boston untuk menjemput Honda Civic Type-R 2017, pekan lalu. Dalam perjalanan pulang, sekitar 240 kilometer dari dealer, mobil tersebut malah ditabrak dari belakang.

Menurut Ellingson, mobilnya ditabrak dari belakang dengan kecepatan antara 50-60 km per jam. Tidak disebutkan jenis mobil yang menabraknya. Akibatnya Civic Type-R yang baru saja diambil dari dealer rusak berat di bagian depan dan belakang.

Setelah itu, Ellingson harus menempuh perjalanan pulang selama lima jam menggunakan truk derek. Dalam posting Facebook-nya, Ellingson mengatakan bahwa dia selamat dari kecelakaan tanpa cidera, dengan menyebut bahwa Honda telah membuat sistem keamanan mobil dengan baik.

Sementara mobilnya yang hancur akan diganti 100 persen dari asuransi berkat Declared Value Insurance. HondaLink Assist juga disebut melakukan tugasnya, dengan menelepon 911 setelah kecelakaan itu dan menelepon Ellingson untuk melihat apakah dia memerlukan bantuan.

Insiden ini menjadikannya Civic Type-R pertama di dunia yang mengalami keelakaan, dengan kerusakan yang  mengakibatkan mobil ini rusak berat pada bagian depan dan belakang....


Sumber : http://ift.tt/2vgwgXo

Demikianlah Artikel Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan

Sekianlah artikel Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Baru Keluar dari Dealer, Honda Civic Type-R Alami Kecelakaan dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/08/baru-keluar-dari-dealer-honda-civic.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :