H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel

H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel

link : H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel

Motobalapan | Berita Vlova - Metrotvnews.com, Palembang: PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divisi Regional (Divre) III Sumatera Selatan memprediksi puncak arus balik lebaran Idulfitri 1438 H terjadi pada H+5 atau tepatnya 2 Juli mendatang. Sebab masa libur lebaran berakhir di H+5.

Manager Humas PT KAI Divre III Sumsel, Aidah Suryanti mengatakan, arus balik penumpang ini sudah mulai terlihat pada H+1 meskipun belum signifikan. Untuk jumlah penumpang pada H+1 sampai dengan H+2, dirinya belum dapat memastikan data tersebut.

“Saya belum lihat datanya, karena saat ini belum fix jumlahnya,” katanya saat dihubungi Metrotvnews.com, Rabu, 28 Juni 2017

Meskipun begitu, sambung Aidah, tiket kereta api untuk kelas ekonomi pada awal H-7 sampai dengan H+6 sudah habis terjual. Bahkan, pada H-3 lalu penumpang yang naik kereta api mencapai 3.500 penumpang.

“Jadi total penumpang yang data sejak H-7 sampai dengan H+1 kemarin sudah mencapai 33.500, tapi jumlah itu belum fix,” terangnya.

Sebelumnya menjelang lebaran PT KAI menyiapkan tiket sebanyak 59.444 tiket untuk semua kelas dan relasi. Namun, memantg tiket yang paling banyak yakni untuk kelas ekonomi, dengan tujuan Kertapati-Tanjung Karang. Tiket untuk tujuan ini sudah habis terjual H-5 hingga H-1. Sementara itu, untuk tujuan Kertapati – Lubuk Linggau habis terjual pada H-3 sampai H-1.
“Untuk gerbong yang digunakan pada arus balik ini tetap sama belum ada rencana penambahan gerbong. Dimana gerbong yang kami sediakan untuk eksekutif 12 gerbong, bisni 8 gerbong, dan ekonomi sebanyak 15 gerbong setiap harinya,” katanya.

Pada tanggal 7 Juli mendatang, masih kata Aidah, pihaknya juga akan memberlakukan kenaikan tarif tiket untuk kelas ekonomi yakni jurusan Kertapati Palembang – Lubuklinggau dan Rajabasa Kertapati – Tanjungkarang (Lampung) sebesar Rp 3000 sehingga tiket yang biasanya hanya Rp 32 ribu kini menjadi 35 ribu.

“Tarif baru tersebut  sesuai dengan Permenhub RI nomor PM 42 tahun 2017 tentang perubahan kedua atas Permenhub PM 35 Tahun 2016 tentang tarif angkutan orang dengan KA pelayanan kelas ekonomi,” ujarnya.

Ia membeberkan, kenaikan tarif ini merupakan upaya untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat pengguna jasa kereta api ekonomi bersubsidi, sehingga diharapkan semakin menarik masyarakat.

“Kami juga meminta masarakat untuk membeli tiket di konter resmi PT KAI untuk menghindari adanya tiket palsu PT KAI,” pungkasnya.

Notification ! Beberapa artikel di blog ini terkadang berisi informasi dari berbagai macam sumber. Hak cipta berupa gambar, teks, dan link sepenuhnya dimiliki oleh web tersebut.

Diolah dan ditulis oleh Berita Vlova, untuk disajikan kembali dengan gaya tulisan dan bahasa yang berbeda dari sumbernya sehingga bisa memberikan manfaat dan kenyamanan bagi anda dalam membacanya, setiap tulisan artikel di website ini akan kami perbarui disetiap waktu dan kesempatan yang ada, jika anda tidak keberatan silahkan berkomentar di bawah postingan ini ataupun jika anda berkeinginan silahkan share ulang artikel ini dan jangan lupa juga untuk ikuti (Follow) kami.

Demikianlah Artikel H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel

Sekianlah artikel H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel H+5 Diprediksi Puncak Arus Balik Kereta di Sumsel dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/06/h5-diprediksi-puncak-arus-balik-kereta.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :