Fungsi teknologi Slipper Clutch di Kawasaki Ninja 250 F1
Judul : Fungsi teknologi Slipper Clutch di Kawasaki Ninja 250 F1
link : Fungsi teknologi Slipper Clutch di Kawasaki Ninja 250 F1
Monsterbalap.com – Masih ingat mas Bro bahwa pertengahan bulan November 2017 lalu Kawasaki Motor Indonesia meluncurkan produk baru, yaitu Kawasaki Ninja 250 Fi generasi baru?
Untuk kapasitas mesin sih masih sama yaa ama yang lama yaitu 249 cc. Lohh mbah, katanya sama tapi kok tenaganya beda? Bahkan meningkat jadi 38,4 dk, kok iso ngono mbah?
Ternyata gess, di Kawasaki Ninja 250 Fi generasi baru ini sudah dibekali dengan teknologi canggih, yaitu teknologi Sliiper Clutch. Slipper Clutch biasanya diaplikasikan pada motor khusus untuk balap.
Lha terus fungsine opo mbah? Ayo disimak bareng2 ben ra dadi wong go blog koyok mbah e iki.
Menurut sumber yang Mbah dapet, Slipper Clutch ini fungsinya untuk mengurangi efek dari Engine brake disaat kita menurunkan gigi.
Jadi pas ngerem mendadak dan dibarengi dengan bantuan engine brake, maka hentakan pada motor akan berkurang. Selain itu juga untuk mencegah ban belakang mengunci dan selip.
Bisa dikatakan dengan Slipper Clutch ini jika mas Bro menurunkan gigi porseneling dari RPM tinggi langsung ke bawah maka mesin motor akan tetap terasa smooth.
The post Fungsi teknologi Slipper Clutch di Kawasaki Ninja 250 F1 appeared first on Monsterbalap.
Demikianlah Artikel Fungsi teknologi Slipper Clutch di Kawasaki Ninja 250 F1
Anda sekarang membaca artikel Fungsi teknologi Slipper Clutch di Kawasaki Ninja 250 F1 dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2018/07/fungsi-teknologi-slipper-clutch-di.html