Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta

Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta

link : Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta

Motobalapan | BandarQ Domino 99 Domino QQ Poker Online Terbaik Dan Terpercaya

DJI, perusahaan produsen drone, memperkenalkan Spark, drone mini pertama di Indonesia. Di samping itu, Spark adalah drone pertama yang bisa beroperasi dengan gestur tubuh manusia.

Spark berukuran ringkas. Bobot drone DJI ini hanya 300 gram. DJI menyebut Spark sebagai drone anti-repot, karena penggunanya tak perlu melipat atau membongkar drone sebelum membawanya bepergian.

Kendati sangat ringan, DJI mengklaim Spark terbang lebih stabil. Mengandalkan empat baling-baling, Spark bisa terbang hingga di kecepatan 50km/jam.

Namun seperti yang disebut sebelumnya, yang istimewa dari Spark adalah kemampuannya beroperasi hanya dengan gestur tangan. Dalam demo produk yang DJI lakukan, Spark bisa melakukan sejumlah gerakan dengan baik hanya mengikuti gestur tangan.

Untuk menerbangkan Spark, seseorang cukup meletakkannya di telapak tangan. Setelah mengaktifkan drone dengan menekan tombol di tubuh drone beberapa kali, kamera Spark akan mengenali wajah sang pengendali melalui kameranya.

Setelah ia sukses mengenali wajah pengendalinya, baling-baling Spark akan berputar cepat hingga melayang tepat di atas telapak tangan pengendalinya.

Ketika Spark melayang, cara mengendalikannya jadi lebih menarik. Untuk mengarahkan Spark terbang ke kanan-kiri atau atas-bawah cukup menggerakkan tangan pengguna ke arah kameranya. Mengambil swafoto pun pengendalinya cukup membuat bentuk persegi dengan jarinya.

Spark juga dengan cermat mengikuti gerakan pengendalinya asalkan telapak tangan mereka tetap terarah ke kamera drone. Untuk mengoperasikan Spark seperti demikian, pengendali perlu memilih Gesture Mode.



Untuk spesifikasi lainnya, Spark dilengkapi Sistem Sensing 3D, GPS dual-band, GLONASS, serta kamera dengan kualitas foto 12 megapiksel dan video 1080p.

Spark bisa terbang tanpa henti selama 16 menit dengan jarak paling jauh 2 kilometer. Bagi mereka yang berminat, pemesanan awal Spark sudah dibuka mulai Rabu (7/6) di erafone.com.

"Spark sudah bisa dipesan dengan harga Rp8 juta," ujar Kevin On, Direktur Komunikasi DJI.

Demikianlah Artikel Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta

Sekianlah artikel Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Hadir di Indonesia, DJI Spark Dibanderol Rp 8 Juta dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2018/06/hadir-di-indonesia-dji-spark-dibanderol.html

Subscribe to receive free email updates: