Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya

Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel Monster Balap, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya

link : Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya

Motobalapan |

Monsterbalap.com - Valentiino Rossi kembali gagal menambah jumlah gelar juaranya musim ini. Bintang sekaligus icon MotoGP tersebut mengoleksi sembilan kali juara dunia, semua orang sangat menginginkan dia menggenapi jumlah title nya menjadi sepuluh title, tapi itu bukan sesuatu yang mudah.

Di musim ini ia hanya mengumpulkan 208 poin, bahkan posisinya harus direbut Pedrosa di klasemen akhir pada balapan Valencia minggu lalu. Jelas ini menjadi sebuah pukulan, apalagi Valencia merupakan sebuah balapan yang sangat ia harapkan.

"Kami ingin melakukan yang lebih baik karena MotoGP Valencia adalah jenis balapan yang saya harapkan. Saya tahu bahwa saya menderita dengan kecepatan sepanjang akhir pekan yang tidak fantastis. Kami tidak cukup memiliki grip, sehingga harus lebih berjuang," kata Rossi seperti dikutip situs resmi Movistar Yamaha, Selasa (14/11/2017).

Bisa dibilang ini adalah musim terburuk baginya sejak tahun 2014. Biasanya ia selalu bertarung untuk gelar juara, tapi tidak untuk saat ini. Yamaha kompetitif pada awal musim,tapi tidak untuk keseluruhan musim.

Kompetitor Yamaha mampu memperbaiki semuanya di pertengahan musim, sementara Yamaha jalan di tempat. Jelas ini menjadi sebuah kejadian yang harus diperbaiki untuk musim depan. Yamaha tidak boleh terlena dan merasa cukup senang melihat pembalapnya cepat di tes pra-musim, karena itu tidak menjamin kesuksesan untuk musim yang akan datang

"Sekarang saatnya saya harus memikirkan tes pramusim yang sangat penting. Sebab, kami harus memperbaiki jarak, mengembangkan setelan motor, dan harus siap untuk musim selanjutnya," Tutup Rossi.

Demikianlah Artikel Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya

Sekianlah artikel Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Rossi tidak ingin musim buruk ini terjadi lagi ke depannya dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/11/rossi-tidak-ingin-musim-buruk-ini.html

Subscribe to receive free email updates: