Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh

Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel MotoGP Club, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh

link : Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh

Motobalapan |
Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017
Pembalap Ducati Corse, Andrea Dovizioso (Foto: Laman Resmi MotoGP)

MOTEGI – Menjalani sesi latihan bebas dua di Sirkuit Motegi, Jepang, dalam lanjutan MotoGP 2017 pada Jumat (13/10/2017) siang WIB, pembalap Tim Ducati Corse, Andrea Dovizioso, menjadi yang tercepat. Dengan catatan waktu 1 menit 54,877 detik, pembalap asal Italia itu mengungguli para pesaingnya di lintasan basah.

Baca juga: Hasil Sesi Latihan Bebas 1 MotoGP Jepang: Marc Marquez Raih Waktu Terbaik 

Posisi Dovizioso dibuntuti pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, yang mendapatkan catatan waktu 1 menit 54,920 detik. Marquez nyatanya tak ingin kalah dengan rival terberatnya di musim ini tersebut.

Tak puas dengan tempat kedua, Marquez pun mencoba memacu motornya lebih cepat lagi. Kendati demikian harus disayangkan, karena pada sebuah tikungan, pembalap berjuluk The Baby Alien itu harus terpeleset lantaran kondisi lintasan yang basah. Alhasil, upaya Marquez untuk menjadi yang tercepat pada sesi latihan bebas dua pun pupus.

Sementara itu, posisi ketiga diduduki pembalap Aprilia Gresini, Aleix Espargaro. Mencoba mempertahankan performa baiknya saat laihan bebas satu, nyatanya Espargaro hanya bisa meraih catatan waktu 1 menit 55,061 detik dan menjadi yang ketiga.

Menyusul Espargaro, terdapat rekan satu Dovizioso, yakni Jorge Lorenzo yang menghuni posisi keempat dengan torehan waktu 1 menit 55,234 detik. Sedangkan duo Movistar Yamaha, yakni Valentino Rossi dan Maverick Vinales, tak masuk dalam jajaran 10 besar.

Baik Vinales maupun Rossi tampaknya belum menemukan setup yang tepat pada motor mereka. Pasalnya, pada latihan bebas dua, Vinales hanya mencatatkan waktu 1 menit 56,376 detik dan menempati posisi ke-11, sementara Rossi berada satu strip di bawahnya dengan raihan 1 menit 56,435 detik.

Hasil lengkap latihan bebas 2 MotoGP Jepang 2017:


1. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP17) 1m 54.877s

2. Marc Marquez ESP Repsol Honda (RC213V) 1m 54.920s +0.043s

3. Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 55.061s +0.184s

4. Jorge Lorenzo ESP Ducati Team (GP17) 1m 55.234s +0.357s

5. Johann Zarco FRA Monster Yamaha Tech3 (YZR-M1)* 1m 55.468s +0.591s

6. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac (GP17) 1m 55.541s +0.664s

7. Andrea Iannone ITA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1m 55.614s +0.737s

8. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda (RC213V) 1m 55.773s +0.896s

9. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 1m 56.149s +1.272s

10. Alex Rins ESP Suzuki Ecstar (GSX-RR)* 1m 56.229s +1.352s

11. Maverick Viñales ESP Movistar Yamaha (YZR-M1) 1m 56.376s +1.499s

12. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha (YZR-M1) 1m 56.435s +1.558s

13. Kohta Nozane JPN Monster Yamaha Tech3 (YZR-M1)* 1m 56.453s +1.576s

14. Scott Redding GBR Octo Pramac (GP16) 1m 56.680s +1.803s

15. Karel Abraham CZE Pull&Bear Aspar (GP15) 1m 56.776s +1.899s

16. Alvaro Bautista ESP Pull&Bear Aspar (GP16) 1m 56.827s +1.950s

17. Bradley Smith GBR Red Bull KTM Factory (RC16) 1m 56.853s +1.976s

18. Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory (RC16) 1m 56.872s +1.995s

19. Sam Lowes GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP)* 1m 57.250s +2.373s

20. Loris Baz FRA Reale Avintia (GP15) 1m 57.259s +2.382s

21. Hector Barbera ESP Reale Avintia (GP16) 1m 57.540s +2.663s

22. Hiroshi Aoyama JPN EG 0,0 Marc VDS (RC213V) 1m 57.548s +2.671s

23. Tito Rabat ESP EG 0,0 Marc VDS (RC213V) 1m 57.645s +2.768s

24. Katsuyuki Nakasuga JPN Yamaha Factory (YZR-M1) 1m 58.341s +3.464s

Penulis/Editor: Hendry Kurniawan
Sumber: Sports.okezone.com

Demikianlah Artikel Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh

Sekianlah artikel Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Jepang 2017: Dovizioso Melesat Cepat, Marquez Terjatuh dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/10/hasil-latihan-bebas-2-motogp-jepang.html

Subscribe to receive free email updates: