MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol

MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel MotoGP Club, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol

link : MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol

Motobalapan |
MotoGP: Marquez Tak Yakin Ducati dan Michelin Bersekongkol
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, tak yakin dengan tudingan adanya persekongkolan antara Ducati dengan Michelin. (AFP/Roberti Michael)
MotoGPclub.com, Milan - Marc Marquez tidak percaya Ducati bersengkongkol dengan Michelin, selaku produsen ban MotoGP 2017. Menurut pembalap Repsol Honda itu, Ducati balapan dengan adil dan sesuai aturan yang berlaku.

SIMAK JUGA - REVIEW MotoGP Jerman : Marquez Berada Dipuncak Klasemen MotoGP 2017

Tudingan tak sedap sempat datang untuk Ducati setelah balapan MotoGP Italia di Sirkuit Mugello. Ducati diklaim mendapatkan keuntungan dari Michelin berupa pasokan ban yang lebih baik dari pebalap lain.

Tudingan tersebut menyeruak setelah Andrea Dovizioso secara mengejutkan meraih gelar juara di MotoGP Italia. Namun, Marquez yakin tak ada konspirasi dibalik kemenangan tersebut.

SIMAK JUGA - Berita MotoGP: Ramalam Honda Terbukti, Marquez Puncaki Klasemen

"Tidak, saya yakin dan 100 persen yakin Ducati balapan dengan adil. Semua ban berwarna hitam, sama seperti yang kami terima dan secara kebetulan mungkin Anda bisa mendapatkan ban yang bagus pada akhir pekan atau mungkin semusim penuh," Marquez seperti dikutip Sport Rider, Sabtu (15/7/2017).

"Saya sama sekali tidak percaya adanya persekongkolan atau hal lainnya. Setiap akhir pekan kami mendapatkan pasokan tiga ban depan dan tiga ban belakang. Anda diperbolehkan memilih gaya balapan dan juga saran dari setiap orang," tambahnya.

BACA JUGA : Marc Marquez Lebih Miliki Mental ketimbang Vinales

Marc Marquez saat ini berada di posisi puncak klasemen sementara MotoGP 2017 dengan raihan 129 poin. Marquez unggul enam angka dari pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, yang mampu tampil menggebrak musim ini. (Penulis Zulfirdaus Harahap / Liputan6.com)

Demikianlah Artikel MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol

Sekianlah artikel MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel MotoGP: Marquez Tidak Percaya Ducati dan Michelin Bersekongkol dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/07/motogp-marquez-tidak-percaya-ducati-dan.html

Subscribe to receive free email updates: