IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau

IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau - Hallo Oto Mania Berita Otomotif Terupdate, Pada Artikel otomotif kali ini berjudul IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau telah kami persiapkan dengan seksama untuk sahabat otomotif baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga artikel otomotif terupdate dan terbaru Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat memberi inspirasi dan nilai positif sebagaimana mestinya.

Judul : IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau

link : IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau

Motobalapan | Berita Vlova - Metrotvnews.com, Jakarta: Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Kamis pagi terpantau melakukan reli dan berhasil berbaris di jalur hijau. IHSG memerlukan sentimen positif, baik yang datang dari dalam negeri maupun dari luar negeri guna bertahan di jalur penguatan.

IHSG Kamis 27 Juli 2017, perdagangan pagi dibuka menguat sebanyak 10,70 poin atau setara 0,2 persen ke posisi 5.810. Sedangkan LQ45 menguat sebanyak 1,68 poin atau setara 0,2 persen ke posisi 973 dan JII menguat sebanyak 0,39 poin atau setara 0,1 persen ke posisi 745.

Pagi ini, seluruh sektor didominasi bergerak di jalur penguatan dan minim yang terjebak di jalur pelemahan. Sektor konsumer menguat sebanyak 9,68 poin, sektor manufaktur menguat sebanyak 4,17 poin, dan sektor keuangan menguat sebanyak 2,16 poin. Sedangkan sektor infrastruktur melemah sebanyak 2,09 poin.
Adapun volume perdagangan pagi tercatat sebanyak 810 juta lembar saham senilai Rp314 miliar. Sebanyak 125 saham mengalami penguatan, sebanyak 59 saham mengalami pelemahan, sebanyak 101 saham tidak mengalami perubahan atau stagnan, dan sebanyak 312 saham tidak mengalami perdagangan.

Sementara itu, Samuel Research Team menyebut, indeks AS semalam ditutup menguat setelah the Fed memutuskan untuk tidak mengubah tingkat suku bunga acuannya (sesuai dengan ekspektasi). Hingga semalam, fokus investor juga masih tertuju pada hasil kinerja keuangan emiten.

Pasar Eropa kemarin ditutup menguat di tengah penantian keputusan the Fed dan ekspektasi  tetapnya suku bunga acuan. Kenaikan tersebut juga didorong oleh rilisnya GDP Britain’s economy yang dilaporkan naik tipis di kuartal kedua.

"Dari update makro, pasar AS kini tengah menanti rilisnya data jobless dan continuing claims serta data retail dan wholesale inventories," kata Samuel Research Team....


Sumber : http://ift.tt/2uZjlsw

Demikianlah Artikel IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau

Sekianlah artikel IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel IHSG Perdagangan Pagi Berbaris di Jalur Hijau dengan alamat link https://motobalapan.blogspot.com/2017/07/ihsg-perdagangan-pagi-berbaris-di-jalur.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :